Selasa, 30 Agustus 2011

malam ramadhan terindah :)

Akhir ramadhan, sedih memang..
semoga kita dipertemukan ramadhan mendatang. (amiin)
Malam ini begitu ramai, ku dengar dari segala penjuru dunia ini mengucap tahmid dan takbir untuk Sang Pencipta Yang Maha Agung.
Tak terasa linangan berlian dari sudut mata mengalir bak nil yang tak tau kapan berhenti mengalir.
Begitu terasa hangat-Mu Ya Allah Tuhan Semesta Alam.
Aku rindu pada-Mu..
Aku rindu peluk kemesraan yang kurasakan dalam sujudku.
Masihkan Kau ingat kehangatan saat ku menangis dalam pangkuan lembut-Mu..
Aku merindukan suasana itu...

Senin, 29 Agustus 2011

dia sahabat terbaikku ^_^

Untuk sahabat setiaku yang selalu datang dengan beribu kejutan spirit of giving ketika aku mulai terjun melayang bersama kesedihan dan kekecewaanku.
Kau yang selalu setia untuk terus mendukungku.
Smangat yang kau beri bagaikan nutrisi pagi yang membuat energi smangatku naik pada intergral tak terhingga.
Kita yang selalu bercengkrama dalam suka dan duka sampai merekahnya tawa dan tangis hingga tersenyum kembali bak grafik-grafik yang naik turun tak stabil secara konsisten.
Terimakasih sahabat terbaikku, persahabatan yang takkan pernah ada limit hingga batas tak terhingga . .
dan kau akan tetap menjadi sahabat terbaik yang pernah kumiliki.

dedicated: T.S.

Minggu, 28 Agustus 2011

kecewa diatas kecewa

Rasanya tulang ini meluruh, meluruh hingga berdebu. Ntah sakit apa yang tak ku mengerti membuat rasa yang ku jaga seolah di khianati. Ya, pengkhianatan. Pengkhianatan atas kesetiaan mungkin, kadang tak ku mengerti. Energi semangatku seolah hangus oleh kekecewaan. Pedih memang, tapi ini yang harus kuhadapi. kecewa diatas kecewa, kecewa pada satu hal yang merambat dan menjalar dengan intensitas tak terhingga sehingga menular pada hal lain yang semakin membuat kecewa.
Ntah bagaimana, rasanya berkecamuk ingin memuntahkan amarah yang sudah membumbung ntah sampat pada frekuensi yang keberapa.
Tapi pada lain dimensi, ada mereka yang terus mengajakku bangkit. Mengatakan bahwa ini ujuan sabar diatas sabar. Bahwa hidup terus berjalan, dan harus terus kita warnai dengan tinta pelangi agar hati tak buram dan kusut seperti sampah.
Perih, tapi tetap harus kulawan dengan sedikit ATP yang menguras keringat hati.
harus ku tatap apa yang ada di depan sana, ntah itu kubangan atau kejutan bahagia.
SMANGAT !!!

Minggu, 21 Agustus 2011

terharu :)

emang sih banyak admin twitter yg iseng2 bikin akun biar bnyak yg follow mereka. tapi kali ini gw terharu, meski hal sepele tapi bener2 bikin gw terenyuh waktu baca mention yg tulisannya bgini:
(cekidoooottt..)
get well soon syg :* RT @daraswita_eLQ #kf: RT @kutipanfilm: "Cinta itu norak, cinta bikin gue sakit hati! Cint... http://t.co/a7BLTEp
sumpah ya, temen2 gw aja paling cuma bilang "sabar"
tapi admin satu ini yg bikin gw jadi smangat lagi.
#hug :*

Selasa, 09 Agustus 2011